Manfaat Biji Mentimun

Posted by Unknown on Saturday, 21 May 2011

Biji mentimun jangan dibuang, karena di bagian biji terdapat alkaloid yang bisa membantu menyembuhkan penyakit cacingan, terutama pada anak.
Biji mentimun juga mengandung banyak vitamin E yang berguna untuk menghambat penuaan dan menghilangkan keriput.

Demikian bebrapa manfaat dari biji mentimun ini, yang buahnya bisa dimakan dalam keadaan mentah atau direbus dulu sebentar hingga kandungan airnya bertmbah banyak.

Jika ingin mengkonsumsi mentah, sebaiknya di dua bagian ujung mentimun dipotong terlebih dahulu, kemudian digosok memutar hingga getah keluar.
Dengan demikian saat disantap tidak lagi pahit.

{ 0 comments... read them below or add one }

Post a Comment